Breaking News
recent

Cara Membuat Tulisan Berjalan Di Blogger

Tulisan berjalan diblog? Pasti lucu dong untuk menghiasi blog kita. Seperti ini:

Atau seperti di blog saya ini, pada tab “What I Say” saya mencoba membuat tulisan karya saya sendiri. Dan sekarang saya hanya mau berbagi info ajja nih. Mau tau ga caranya?

            Hmm.. Caranya gampang kok. Kamu tinggal klik ajja disini: http://livetyping.com/ Setelah itu kamu akan diberi pilihan:

ü      ingin berkreasi sendiri,

Jika ingin berkreasi membuat tulisan berjalan sesuai yang kita inginkan, maka silahkan membuatnya pada bagian New livetyping. Disana terdapat tulisan typing is recording yang berarti tulisan yang kita buat direkam. Lalu tulislah apa yang ingin ditulis. Lalu klik enliven.

ü      mengcopy tulisan berjalan yang telah ada.

Jika kita ga mau repot-repot membuat tulisan berjalan. Maka kita juga bisa mengcopy tulisan berjalan yang telah disediakan. Caranya klik Truly lives, disana kita bisa memilih tulisan berjalan yang kita inginkan. Lalu klik nomernya, terus pilih Code for a site or blog. Setelah itu copy paste codenya ke blog kita, mem paste codenya bisa di bagian gadget html.


n.n

Unknown

Unknown

No comments:

Post a Comment

Translate

Wardah@mychocochips. Powered by Blogger.