Breaking News
recent

HARI HIJAB INTERNATIONAL

Assalamu'alaikum..

hai para sobat blogger, khususnya buat para sahabat ladies yang cantik disana.. Dihari yang cerah ini, tak terasa kita telah berada di pertengahan februari. Padahal rasanya baru kemarin kita berada di tahun 2013, eh ternyata udah tanggal segini aja.  . :)

Hari ini, tepat di tanggal 14 Februari 2013 dimana sebagian besar mengalami suka cita. Karena kenapa? yah, pasti semuanya juga udah pada tau dong hari ini adalah Hari Valentine (katanya). Namun, pada postingan kali ini gw bukan mau membahas itu, tapi membahas hal lain yang lebih penting dari pada sekedar merayakan Hari Valentine (yang belum baca 5 Alasan Say No To Valentine's Day , monggo klik disini). Wow, apa itu? Penasaran dong? *lebay,, hehe

Pada tanggal 1 Februari kemarin, diperingati sebagai "HARI HIJAB INTERNATIONAL". Berawal dari seorang muslimah yang mengalami perasaan diskriminasi bernama Nazma Khan yang tinggal di New York, mengorganisir idenya melalui jaring sosial dan menetapkan 1 Februari sebagai Hari Hijab Sedunia. Ia juga menyerukan pada wanita non muslim untuk mengenakan Hijab selama 30 hari. Hal ini amat sangat menarik muslim dan non Muslim di lebih dari 50 negara di seluruh dunia. Hal ini bermaksud agar tidak ada lagi diskriminasi terhadap orang yang berhijab. Selain itu, hal ini juga dimaksudkan agar orang non muslim dan muslim yang tidak mengenakan hijab untuk memakai hijab agar mereka mengerti dan mengalami seperi apa menggunakannya. Sehingga akan timbul adanya rasa saling menghargai dan menghormati satu sama lain. Subhanallah..

Dan di hari ini, tepat tanggal 14 Februari merupakan GERAKAN HARI MENUTUP AURAT.. :


Unknown

Unknown

No comments:

Post a Comment

Translate

Wardah@mychocochips. Powered by Blogger.